Sabtu, 16 Februari 2008

Pemilu raya MAN 2 Padang

Akan kemanakah MAN 2 Padang nantinya diarahkan...??? Akan Sukseskah seluruh kegiatan yang dilaksanakan...??? Siapakah yang menentukan..??? Dimanakah Kuncinya....???
seluruh pertanyaan itu muncul dibenak siswa dan seluruh guru... apa sebab...?////...,,,>>><<<

Adalah Hidayat Eka Putra dan kawan-kawan, pengurus OSIS MAN 2 Padang periode 2007/2008 yang telah habis masa jabatannya meninggalkan beban nama baik sekolah untuk adik-adiknya. Akankah nama baik dan prestasi-prestasi yang telah ditorehkan akan dapat dipertahankan bahkan ditingkatkan oleh periode OSIS masa sekarang...?
hal tersebut akan ditentukan pada hari ini, Sabtu 16 Februari 2008 dalam pemilu Raya MAN 2 Padang untuk memilih Pengurus OSIS baru Periode 2008/2009, sebanyak 4 pasang Calon akan dipilih oleh 1302 orang siswa MAN 2 Padang.
Seluruh calon berasal dari berbagai kelas dan mewakili beberapa unit kegiatan, berbagai komentar tentang calon-calon yang akan dipilih dilontarkan oleh seluruh warga MAN 2 padang, tidak ketinggalan dari Guru-guru dan Karyawan... ada yang mendukung sepenuhnya... ada juga yang menjelaskan kelebihan dan kekurangan masing-masing calon. Yang terpenting adalah memilih yang terbaik dari seluruh calon yang semunya baik dan bagus-bagus...
Selamat berpemilu Raya warga MAN 2 Padang....
Semoga Pengurus OSIS periode 2008/2009 ini dapat meningkatkan nama baik sekolah melalui kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan dan menorehkan lebih banyak prestasi lagi melalui lomba-lomba yang akan dilaksanakan...
AMIN... Ya Rabbal'alamin....

1 komentar:

The Ronin mengatakan...

Mudah2an ja lah ya....pa yg sm2 qyta ingnkan dapat terwujud...n ManDupa goes to aroud the world..insya Alah...I as ex.student of mandupa...mendukung stiap langkah, walaupun saya tidak bergerak d bidang keagamaan dan departemen agama...tpi ckup dgn bidang sains dan ksehatan...
Bravo..ManDupa

By noe...07